Source Code Program Menghitung Bilangan Berpangkat Pada Java

1 minute read

Source Code Program Menghitung Bilangan Berpangkat Pada Java – Masih dalam pembahasan ruang lingkup perulangan dalam Java, maka kali ini saya akan masih menyertakan contoh penerapan perulangan java dalam kehidupan sehari-hari yakni menghitung bilangan berpangkat.

Algoritma Program:

  • Buat 2 buah inputan yakni inputan angka dan pangkat dari use
  • Buat perulangan baik dengan for, while, maupun do-while(akan melakukan perulangan sesuai dengan nilai pangkat).
  • Statement yang akan diulang adalah hasil=hasil*angka (inisialisasikan variabel hasil=0).
  • Cetak hasil bilangan berpangkat

Source Code Program

import java.util.Scanner;
/**
*
* @author JUNAIDI
*/

public class BilanganBerpangkat{ 
    public static void main(String[ ] args){
        int hasil = 1; 
        int angka, pangkat;

        Scanner a=new Scanner(System.in);
        System.out.print("Masukkan angka: ");
        angka=a.nextInt();

        System.out.print("Masukkan pangkat: ");
        Scanner b=new Scanner(System.in);
        pangkat=b.nextInt();

        for(int i=1;i<=pangkat;i++){
            hasil=hasil*angka; 
        }
        System.out.println( "Hasil "+angka+" pangkat "+pangkat+" = " +hasil);
    }
}

Catatan:

Alangkah baiknya jika sobat mengganti fungsi input yang mulanya menggunakan Scanner dengan JOptionPane agar terlihat lebih menarik. Baca cara membuat inputan dengan GUI JOptionPane pada Java.

Output Program

Semoga bermanfaat… Jika masih ada yang belum dimengerti tentang source code program di atas ditanyakan pada kolom komentar.